Cara Cancel Layanan Hosting

Bagikan artikel ini 🫰🏻

Kami akan menyampaikan tutorial terkait Cara Cancel Layanan Hosting. Apabila cancel hosting maka itu sama dengan menghapus hosting secara otomatis.

Berikut langkah-langkah yang dapat Anda ikuti:

  1. Masuk ke Client Area dengan memasukkan email dan password yang sesuai.
  2. Selanjutnya menuju ke Dashboard => Sevice / Layanan cancel-hosting-1
  3. Kemudian klik Management Actions => Request Cancel (Permintaan Pembatalan)
    cancel-hosting-2

Berikutnya anda akan di berikan halaman Permintaan pembatalan layanan, Silahkan anda jelaskan Kenapa harus membatalkan layanan. Kemudian pada Cancellation Type TErdapat dua tipe, yakni Immediate dan End of Period.

Jika “Segera” (Immediate) atau “Akhir Periode Penagihan” (End of Period).

Jika sudah, Pilih request Cancelation, dan proses pembaatalan Akan Di proses.

Semoga bermanfaat 🙂

Jangan lupa berlangganan hosting dan domain di Jetorbit dan ajak kawan2 ya

Bermanfaatkah Artikel Ini?

Klik bintang 5 untuk rating!

Rata rata rating 4 / 5. Jumlah rate 4

No votes so far! Be the first to rate this post.

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Artikel Terkait

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *