Cara Menaikan Memory Limit Pada WordPress

Bagikan artikel ini 🫰🏻

Di CMS WordPress, anda terkadang menemukan Fatal Error seperti berikut

Fatal error: Allowed memory size of 33554432 bytes exhausted (tried to allocate 2348617 bytes) in xxxxxx

Error ini muncul karena batas memory yang digunakan telah mencapai batasnya dan wordpress membutuhkan memory yang lebih tinggi.

Berikut cara untuk menaikan memory limit di wordpress.

Menaikan memory limit melalui wordpress

  1. Masuk ke dalam folder installasi wordpress anda.
  2. Buka dan edit file wp-config.php
  3. Setelah itu tambahkan line berikut ini dibawah code “define(‘DB_COLLATE’, ”);”
    define('WP_MEMORY_LIMIT', '256M');
  4. Save file tersebut dan silahkan coba akses kembali website anda.

Jika anda baru dalam wordpress, silahkan baca panduan membuat website dengan wordpress kami. Jika anda mengalami error 500 pada wordpress anda, bisa baca panduan kami cara mengatasi error 500 

Bermanfaatkah Artikel Ini?

Klik bintang 5 untuk rating!

Rata rata rating 4.6 / 5. Jumlah rate 11

No votes so far! Be the first to rate this post.

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Artikel Terkait

6 Responses

  1. kadang jadi out memory
    Fatal error: Out of memory (allocated 97517568) (tried to allocate 94208 bytes) in ….
    BTW terima kasih atas sarannya

    1. Halo

      Jika seperti itu, silahkan coba review kembali penggunaan plugin/themes,
      error tersebut muncul karena ada fugnsi pada plugin/themes yang membutuhkan lebih banyak memory dari yang digunakan.
      Bisa coba untuk mematikan satu persatu plugin/themes nya
      Terimakasih 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *