
Cara Download Cpanel Backup Dengan Wget
Jika anda memiliki ukuran total file yang besar diatas 1gb lebih, terkadang lebih mudah menggunakan wget untuk mendownload file backup. Berikut ini cara download melalui wget wget –http-user=usernamecpanel –http-password=passwordcpanell http://hostnamecpanel:2082/cpsess123456478945/getbackup/backup-akuncpanel-09-09-09.tar.gz