Cara Meningkatkan CPC dan RKT Adsense

Cara Meningkatkan CPC dan RKT Adsense

Sebelumnya membahas tentang penghasilan dari 1000 pengunjung blog, sekarang akan kita bahas terkait meningkatkan CPC dan RKT Adsense. Yuk baca Cara Meningkatkan CPC dan RKT Adsense

Mengenal Adsense

Adsense adalah sebuah layanan yang mana kita sebagai publisher atau seorang yang membuat content lalu di publish ke public dan jika konten kita banyak dilihat oleh orang maka kita akan dibayar oleh pihak Google Adsense.

Namun tidak semudah itu karena sebelum blog kita di monetez atau bisa berpenghasilan, kita harus mengajukan blog kita terlebih dahulu ke pihak adsense dan biasanya membutuhkan waktu maksimal sampai 2 minggu.

Saat kita sudah mempunyai akun adsense dan sudah berpenghasilan namun tetap ada hal yang membuat kita susah untuk mendapatkan penghasilan adsense, yakni nilai CPC dan RKT yang sangat rendah. Oleh karena itu, banyak publisher sangat kesusahan untuk mendapatkan gaji setiap bulan.

Namun Anda jangan khawatir karena pada kesempatan ini, kami akan membagikan beberapa cara untuk meningkatkan CPC Dan RKT adsense.

  1. Menggunakan Theme Premium

Salah satu keunggulan dari tema premium adalah meningkatnya CPC dan RKT adsense kita. Mengapa begitu? Perlu Anda tahu jika kita menggunakan template atau tema yang tidak pasaran, dalam artian sedikit penggunanya, hal itu membuat nilai lebih pada website Anda.

  1. Tulisan Content yang SEO

Selain tema, SEO juga sangat berpengaruh dalam hal meningkatkan CPC dan RKT adsense. Selain meningkatkan kualitas konten, SEO memang sangat berpengaruh dalam website, mulai dari kualitas page, kualitas website, dan tentunya CPC dan RKT adsense.

  1. Keyword yang Panjang

Keyword yang panjang konten pada sebuah website perlu Anda ketahui saat menulis sebuah konten karena konten yang baik, paling tidak memiliki 300 kata. Long tail keyword juga sangat berpengaruh pada SEO konten.

  1. Kurangi Share Artikel pada Media  Sosial

Berdasarkan riset pribadi salah seorang publisher, ia memiliki beberapa website dengan konten news atau berita yang pasti akan sering dibagikan dalam media sosial. Namun dampaknya ternyata sangat besar, yakni CPC dia setiap hari berada pada nilai 500 perak. Blog dia yang hanya bersumber traffic dari search engine memiliki CPC yang stabil di 1 ribu sampai 3 ribu setiap kliknya. Di bawah ini merupakan hasil murni dri search engine.

cpc-rkt-adsense

  1. Setting Ad Balance Adsense

Ini adalah cara yang paling penting karena Ad Balance merupakan fitur untuk mengatur iklan yang akan ditampilkan dengan penampilan terbaik bagi blog atau website.

Jetorbit menyediakan web hosting terbaik dan domain murah di tahun 2020 ini. Web hosting adalah tempat untuk membuat website Anda bisa diakses oleh semua pengunjung di seluruh belahan dunia. Agar bisa online dengan mudah dan cepat maka pilihlah web hosting terbaik dengan pengalaman lebih dari 5 tahun. Sedangkan domain adalah identitas dari website Anda agar mudah pengunjung mengingat nama identitas dari website Anda.

Hosting murah bisa didapatkan di Jetorbit tanpa mengurangi kualitas. Jetorbit selalu mengedepankan rasa puas klien dan tercapainya tujuan serta kesuksesan dari website yang ada di dalam Jetorbit. Berbagai macam pilihan web hosting berkualitas bisa Anda coba. Selain itu, kami juga menyediakan VPS dan bisa Anda cek di sini.

Referensi: https://minto.id/cara-meningkatkan-cpc-dan-rkt-adsense/

Bermanfaatkah Artikel Ini?

Klik bintang 5 untuk rating!

Rata rata rating 1.5 / 5. Jumlah rate 19

Yuk Rate 5 Artikel Ini!

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Baca Juga: Apa Itu PuTTY?
You might also like